Akhir April yang lalu tepatnya tanggal 25 April 2015, aku datang menghadiri event Kawaii Beauty Japan Blogger Gathering yang diadakan di SL Lounge. Mungkin seperti teman – teman sudah ketahui Kawaii Beauty Japan merupakan media informasi dari Jepang yang menyediakan info tentang seputar kecantikan, kesehatan dan gaya hidup.  Dan untuk...